Langsung ke konten utama

My Melow's Side



Sebenarnya ini bukan tentang kehadiranmu, bukan itu. Karena aku tahu bahwa segala sesuatu telah dijadikan berpasang-pasangan, dan kehadiranmu adalah sesuatu yang pasti terjadi, dan kali ini adalah waktu kehadiranmu, aku sangat tahu itu.

Kau tahu, rasanya seperti kemarau gersang yang tiba-tiba hilang berganti angin. Kau dulu tiada untukku dan nantinya juga akan kembali tiada. Aku tahu bahwa bersamaku pandanganmu tak lagi bebas, bersamaku langkahmu akan terasa berat, aku tahu itu. Aku tidak bisa berjanji untuk menjadi istri yang baik. Tapi aku berjanji akan selalu mendampingimu, kemanapun langkahmu kau tuju.

Pada sujudku kali ini, aku selipkan salam pengharapan panjang, pada pengharapanku kepadamu, pada ketabahanku menantimu, pada masa depanku bersamamu meski nanti akan menjadi kenangan pahit manis selama kau ada, aku bukan hendak mengeluh ya Rabb, tapi rasanya terlalu indah nikmat yang telah Engkau berikan ini.

Sepenggal puisi ini, tidak aku persembahkan untukmu. Tapi aku persembahkan sebagai rasa syukurku atas nikmat Allah Yang Maha Suci menciptakan aku dan kamu berpasang-pasangan. Entah kamu yang berada di belahan daratan manapun saat ini membacanya atau tidak, aku tak peduli. Bisa jadi suatu saat kamu yang akan membacanya nanti, Nak. Agar kamu tahu seputih apa cinta ini, setulus apa aku menyimpan satu hati di dalam hatimu hingga tiba saatnya kita berjanji untuk tidak akan mengkhianati.

-Devi Anggraini Putri-

Komentar

Postingan populer dari blog ini

My scientific article

Assalamualaikum..  Tulisan ini saya dedikasikan untuk kompetisi  Lomba Esai Nasional Mahasiswa (LENSA) 2013 HIMKI – Universitas Tanjungpura Pontianak, tulisan ini dihargai menjadi runner up \(^O^)/ .. Semoga bermanfaat dan menambah wawasan bagi para pembaca khususnya pecinta "Chemistry" :) Ahli Kimia Sebagai Pengolah Limbah Industri Penyamakan Kulit Indonesia merupakan negara agraris yang terkenal di dunia dengan hasil alam yang melimpah. Tumbuhan dan hewan-hewan yang bervariasi juga melengkapi kekayaan di Indonesia. Semua kekayaan tersebut merupakan bahan mentah yang perlu diolah menjadi barang-barang yang bernilai jual untuk meningkatkan taraf   hidup rakyatnya. Di zaman modern dan era globalisasi seperti ini, sektor industri merupakan bagian yang dinilai mampu meningkatkan taraf hidup rakyat sekaligus menjadi tolak ukur kemajuan suatu negara di mata dunia. Saat ini setiap industri memiliki masalah yang sama mengenai bagaimana cara pengolahan ...

For Indonesia

Cyclopenane Catalyst Program in You Tube Now ;-) Chek this out Guys! I like everything about natural sciences since I was child. I read all kind of science books to enhance my knowledge about it. I believe that science contributes so many benefits to our lives. May be this is a reason why I love study. Until one day,  I and my friends joined Student Creativity Program in society service sectors, yes in education sector especially. My program is developing of five methods to improve the quality of education: Science, Mathematics, and English based on games for elementary students in Bangkalan, Madura island, East Java-Indonesia. I like when I saw a smile of them. They are students of small and poor families. I want to build my district for better education, so I developed this Program in Bangkalan. I was not only to share my knowledge and experience but also to open their minds about global world and all of them were very enthusiastic. This was one of ...

About Chemistry

My Life for chemistry My Name is Devi Anggraini Putri. This name has not important mean. But the name was began when i was still in the womb, at the night my sweet Father had a dream that he met unknown person and he said if your child was born, he should give the name is “anggra”, because your child will be a great person. Yeah like that. Commonly, people calling me is Devi. That name is my small name when i was a baby. That's right. What means a name for? I believe that my parents give me a name with good judgment and very serious about it. The important is my mother giving birth to me and my father taking care to me. My high hope makes them happy in the world and the day after. This is my appreciation for both of them. Hope it will be true exactly. Amin. Now, i am 19th years old. I was born in August 25th 1993 in madura where the place my father born. I am the first child from three children. I have one sister and one younger brother. Nowdays, iam study in Instit...